Pelatihan Pengembangan Video Pembelajaran bagi Tenaga Pelatih Kesehatan dengan Metode Blended Learning AK 2 Tahun 2024

Balai Besar Pelatihan Kesehatan (BBPK) Jakarta
Penyedia Pembelajaran:Balai Besar Pelatihan Kesehatan (BBPK) Jakarta
Pelatihan Pengembangan Video Pembelajaran bagi Tenaga Pelatih Kesehatan dengan Metode Blended Learning AK 2 Tahun 2024Pelatihan
Menengah
1+
Kuota 35 Peserta
4.91
35 Peserta Terdaftar
Blended
Gratis

Tentang Pelatihan

Pelatih Kesehatan tidak hanya pada ranah teknis saja namun juga mencakup

pelatihan manajemen dan pelatihan jabatan fungsional. Dimana dalam

penyampaian materi akan banyak membutuhkan media atau bahan belajar dalam 

bentuk video pembelajaran. Dengan demikian dipandang penting sekali

membekali para pelatih untuk menguasai teknik pembuatan video pembelajaran

secara aplikatif, dapat dibuat sendiri, dengan metode yang sederhana, dan tidak

memerlukan peralatan yang terlalu rumit


Pelatihan Video Pembelajaran Angkatan II

Sasaran peserta pelatihan ini adalah yang sudah melakukan pendaftaran calon peserta pelatihan manajemen kesehatan di BBPK Jakarta, dan sudah diverifikasi oleh admin.

Pelatihan ini bersifat tertutup ditujukan pada peserta yang terverifikasi dan diundang melalui surat resmi oleh BBPK Jakarta.

 

Terimakasih

kontak admin : Ulya (0857-7781-0572)

Target Peserta

Check icon
Semua Profesi Nakes (8 SKP)
Check icon
Semua Profesi Lainnya

Tujuan Pelatihan

1. Tujuan Pembelajaran Umum

Setelah mengikuti pelatihan, peserta mampu mampu mengembangkan video

pembelajaran dengan benar.

2. Tujuan Pembelajaran Khusus

Setelah mengikuti pelatihan, peserta dapat :

a. Menjelaskan konsep video pembelajaran

b. Membuat naskah video pembelajaran

c. Memproduksi video pembelajaran dengan perekaman langsung, aplikasi

perekaman layar dan tatap maya 

d. Memproduksi video pembelajaran dengan animasi dua dimensi

e. Melakukan editing video pembelajaran

f. Melakukan publikasi video pembelajaran

Kompetensi

Setelah mengikuti pelatihan, peserta dapat :

a. Menjelaskan konsep video pembelajaran

b. Membuat naskah video pembelajaran

c. Memproduksi video pembelajaran dengan perekaman langsung, aplikasi

perekaman layar dan tatap maya 

d. Memproduksi video pembelajaran dengan animasi dua dimensi

e. Melakukan editing video pembelajaran

f. Melakukan publikasi video pembelajaran

Tanggal Pelaksanaan

Rabu, 19 Juni 2024 pukul 23:00 s/d Sabtu, 20 Juli 2024 pukul 16:00

Konten Pelatihan

Konten yang akan diajarkan dalam Pelatihan ini antara lain:
2.
• Kebijakan Pelatihan SDM Kesehatan
Oleh:
Fasilitator BBPK Jakarta
https://bbpkjkt.id/zsWBR
Rabu, 26 Juni 2024 pukul 23.00 - Rabu, 31 Juli 2024 pukul 00.00
Online
3.
• Naskah Video Pembelajaran
Oleh:
Fasilitator BBPK Jakarta
https://bbpkjkt.id/zsWBR
Jumat, 28 Juni 2024 pukul 00.00 - Rabu, 31 Juli 2024 pukul 16.59
Online
4.
• Produksi Video Pembelajaran dengan Aplikasi Animasi Dua Dimensi
Oleh:
Fasilitator BBPK Jakarta
BBPK Jakarta
Jumat, 28 Juni 2024 pukul 00.00 - Rabu, 31 Juli 2024 pukul 16.59
Blended
5.
• Produksi Video Pembelajaran dengan Perekaman Langsung, Aplikasi Perekaman Layar dan Tatap Maya
Oleh:
Fasilitator BBPK Jakarta
BBPK Jakarta
Kamis, 27 Juni 2024 pukul 00.00 - Rabu, 31 Juli 2024 pukul 16.00
Blended
6.
• Editing Video Pembelajaran
Oleh:
Fasilitator BBPK Jakarta
BBPK JAkarta
Senin, 1 Juli 2024 pukul 01.00 - Rabu, 31 Juli 2024 pukul 11.48
Blended
7.
• Publikasi Video Pembelajaram
Oleh:
Fasilitator BBPK Jakarta
BBPK Jakarta
Senin, 1 Juli 2024 pukul 00.00 - Rabu, 31 Juli 2024 pukul 12.17
Blended
8.
• Anti Korupsi
Oleh:
Fasilitator BBPK Jakarta
https://bbpkjkt.id/zsWBR
Senin, 8 Juli 2024 pukul 00.00 - Senin, 15 Juli 2024 pukul 16.00
Online
9.
• Rencana Tindak Lanjut
Oleh:
Fasilitator BBPK Jakarta
BBPK Jakarta
Kamis, 18 Juli 2024 pukul 00.00 - Rabu, 31 Juli 2024 pukul 16.59
Classical
10.
Final Quiz
Oleh:
Fasilitator BBPK Jakarta
BBPK Jakarta
Kamis, 18 Juli 2024 pukul 03.52 - Rabu, 31 Juli 2024 pukul 13.00
Classical
Yang Anda dapatkan di pelatihan ini :
JPL81 JPL
Satuan Kredit Profesi (SKP)8 Satuan Kredit Profesi (SKP)
total durasi0 Menit total video Pembelajaran
bahan bacaan1 Bahan bacaan
konten0 Konten dapat diunduh
sertifikatSertifikat kelulusan

Ulasan Pelatihan dari Peserta

4.91
4.91/5 (35 Ulasan)
91.43%
8.57%
0%
0%
0%
35
Peserta sudah mengikuti Pelatihan ini